Minggu, 13 Agustus 2017

Home » » Qurban di Daerah Rawan Pemurtadan

Qurban di Daerah Rawan Pemurtadan

Program ini berdasarkan pantauan lapangan ketika meliput erupsi Merapi. Daerah sebaran meliputi, Pakis Salatiga, Cepogo Boyolali dan Bukit sekitar Borobudur
  
Mafaza-Online.Com | QURBAN - Umat Islam kembali merayakan Idul Adha. Hari raya ini diperingati dengan menyembelih hewan Qurban. Biasanya di kota-kota besar ramai dirayakan dan daging Qurban pun berlimpah.

Padahal orang kota makan daging hanya sebagai kesenangan alias pesta. Bagi mereka daging adalah hal yang biasa.

Tapi tahukah Anda, nun di daerah miskin di sekitar Gunung Merapi dan Merbabu masih banyak saudara-saudara kita yang kelaparan. Asupan Gizi mereka buruk. Aqidah mereka rawan pemurtadan. Apalagi mereka masih merangkak dari bencana Erupsi Merapi.

Kami tawarkan kepada Anda sebuah kerjasama yang bernilai dunia dan akhirat. Marilah berkorban di daerah rawan pemurtadan. Program ini berdasarkan pantauan lapangan ketika meliput erupsi Merapi. Daerah sebaran meliputi, Pakis-Magelang, Cepogo-Boyolali dan Bukit sekitar Borobudur.

Untuk kelancaran distribusi kami bekerjasama dengan Ustadz dan jamaah masjid setempat.

Harga kambing/dpmba mulai dari Rp 2.300.000 (dua juta tiga ratus ribu rupiah). Plus infaq biaya pemotongan dan distribusi (seikhlasnya).

Laporan hasil kerja dari program ini akan kami sampaikan di website http://www.mafaza-online.com/ .

Bagi pembaca yang tertarik, dapat menghubungi 0812 9879 3896 atau dapat mengirimkan dana ke

BCA norek 412 11 81 643.

Syukran jazakumullah khairan katsira

Magelang Agustus 2017

Klik Juga:

Share this article :

Posting Komentar

 
Copyright © 2011. Mafaza Online: Qurban di Daerah Rawan Pemurtadan . All Rights Reserved