Kiprah Aleg PKS Medan Dhiyaul Hayati Berikan Bantuan untuk Korban Banjir |
Berjalan bersama bu Aleg Dhiyaul Hayati ini nggak bisa lambat, beliau seperti punya energi tak habis-habis. Padahal berkeliling ke beberapa titik posko bantuan banjir.
Dari Medan Johor ke Medan Maimun, lanjut lagi ke Medan Tuntungan ke Medan Sunggal.
Hal sederhana memberikan bantuan untuk meringankan beban yang dirasakan korban banjir.
Jiwa melayani warga sangat kental terasa, karena yang mengadukan masalah BPJS yang hilang, dan lain-lain tetap dilayani beliau dengan baik.
Semoga sehat selalu Bu Dewan….
Silakan Klik
Lengkapi Kebutuhan Anda
Posting Komentar