Rabu, 28 Agustus 2013

Home » » Ditangkap karena Ikut HAMAS

Ditangkap karena Ikut HAMAS

Aparat keamanan otoritas Ramallah menangkap empat warga, diinterogasi dan dilarang dijenguk

Mafaza-Online.Com|PALESTINA –  Aparat keamanan otoritas Ramallah menangkap empat warga dan memanggil lima lainya di Tepi Barat dengan tudingan ikut gerakan perlawanan Hamas.

Dari Hebron mereka menangkap mantan tawanan, Kholid Taisir Hamamidah (34 tahun) dari Yatha dengan dakwaan melindungi penjajahan. Tawanan kemudian dipindahkan ke ruang interogasi serta dilarang dijenguk pihak keluarga.

Selanjutnya, Dari Salvet aparat intelijen Ramallah menangkap Syukri Mustafa dan Syaikh Ismael Abdul Wujud. Imam Masjid Ber Baluth. Keduanya sudah puluhan kali ditahan dengan alasan politis.

Berikutnya, di Nablus mereka menangkap Muhammad Isham Ziyadah, setelah dipanggil ke kantor keamanan kota. Dan dari Ramallah merela memanggil pemimpin gerakan mahasiswa Islam, Ber Zeit. Dia ditangkap karena aktivitasnya di asosiasi mahasiswa fakultas teknik Ber Zait.(asy/PIP)

Mafaza-Online Peduli (MOP)

MOP Adalah dana yang dihimpun dari pembaca. Digunakan untuk membantu dakwah Islam di sekitar Gunung Merapi yang rawan pemurtadan.

Mari bersinergi, Kirim bantuan melalui Bank Muamalat Norek: 020 896 7284 Atau Rekening Bank Syariah Mandiri nomor rekening 069 703 1963. Atau BCA 412 1181 643 a/n Eman Mulyatman

Setelah transfer kirim sms konfirmasi ke 0878 7648 7687 Dengan format: Nama/Alamat/Jumlah/Bank/Peruntukkan (Pilih salah satu) 1. Desa Binaan 2. Motor Dai 3. Peralatan Shalat 4. Wakaf Al-Qur’an 5. Beasiswa 6. Dunia Islam


Syukran Jazakumullah Khair

Share this article :

Posting Komentar

 
Copyright © 2011. Mafaza Online: Ditangkap karena Ikut HAMAS . All Rights Reserved